Pada Industri Makanan Kompresor dan waterchiller sangat dibutuhkan untuk kebutuhan cetak kemasan, bagi sebagian industri cetak kemasan dilakukan sendiri dan tidak menggunakan rekanan
Pada Industri Kesehatan kompresor digunakan untuk oksigen dimana udara yang dihasilkan dari kompresor akan di filter dan disterilisasi untuk kebutuhan oksigen pasien, sedangkan Waterchiller untuk sterilisasi ruangan
Sedangkan untuk industri bidang lain seperti industri beras, bulog, laser cutting, tambang, percetakan, kayu, mebel, beton hingga industri lautan dimana mesinnya membutuhkan tekanan udara untuk menggerakkan mesin produksinya kam dapat menyediakan kebutuhan anda.
Produk JMeagle Kompresor Screw dan Keunggulannya pada bidang industri
Beberapa ulasan terkait dengan produk dan layanan yang ada di JMeagle
Kompresornya bagus, awet saya sampai ambil 6 unit semua gaada kendala, perawatannya juga simpel cuma semprot" doang di coolernya, perawatan sparepartnya juga sedikit cuma oli sama filter, okelah pokoknya, barang dan kualitas layanannya
Botol plastik memang salah satu kebutuhan masyarakat saat ini, selain untuk kemasan minuman UMKM, saya mendirikan pabtik botol plastik ya guna menjawab kebutuhan masyarakat, namun awal bingung cari kompresor dimana untuk mesin produksi saya, cari google ketemu dengan JMeagle dan luar biasa mesinnya serta pelayanannya
Meski Kompresor saya bukan merupakan kompresor JMeagle mereka mau bantu saya dalam instalasi, perbaikan overhoul, dan perawatan berkala. saya rasa keren si layanannya, dimana disaat brand lain hanya berpacu pada brandnya saja Jmeagle tidak demikian, yang penting Customernya puas, dan saya puas banget
Kawasan industri KM,28, Jl. Raya Krikilan, RT.07/RW.03, Dusun Larangan, Krikilan, Kec. Driyorejo, Kabupaten Gresik, Jawa Timur 61177